Asean Skies
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Asean Skies | ||
---|---|---|
Kolaborasi oleh Fariz RM | ||
Terbit | 1992 | |
Direkam | - | |
Genre | Pop | |
Panjang | - | |
Label | Win International | |
Produser | ? |
Asean Skies adalah album kolaborasi dari musisi Fariz RM dengan penyanyi dari Filipina Janet Arnaiz yang dirilis pada tahun 1992. Sebelumnya Fariz sudah berkolaborasi dengan penyanyi lokal seperti Sophia Latjuba, Malyda, Deddy Dhukun, dll.
Fariz juga me-remake lagu "ANTARA KITA" yang dirubah liriknya dalam bahasa Inggris menjadi "SUNSETS CAN BE FUN". Seluruh lagu di album ini memang berbahasa Inggris, karena selain dirilis di Indonesia, album ini juga dirilis di Philipina. Sayangnya album ini tidak berhasil di pasaran.
[sunting] Daftar Lagu
Semua lagu ciptaan Fariz, Sammy Paitam & Sekar Ayu Asmara, kecuali track 4 ciptaan Juan Miguel Salvador
- "THANK YOU FOR THE DREAM"
- "CRAZY COCONUT"
- "KISSING MANHATTAN"
- "GOODBYE HELLO"
- "ARE YOU HAPPY NOW"
- "RYTHM ON MY FEET"
- "FIND THE LOVE AGAIN"
- "SUNSESTS CAN BE FUN"
[sunting] Pranala luar
- Review album di http://indolawas.blogspot.com
|
|
---|---|
Solo Album | Selangkah ke Seberang •Sakura •Panggung Perak •Peristiwa 77-81 •Musik Rasta •Peristiwa 81-84 •Pesona Rindu •Do Not Erase •Living In Western World •Fariz Hitz •Fashionova •Cover Ten •Balada •Romantic •Dongeng Negeri Cinta • |
Kompilasi | Kronologi •Dua Dekade • |
Kolaborasi | Hanya Satu Kamu •Asean Skies •Gala Premiere •Trapesium • Lady • Sebuah Obsesi • Lupus IV • |
Penampilan Lain | Duet Plus • Salah Apa Aku • Saleha • Malam Dansa • Marissa Haque Band • |