Vadstena
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Vadstena ialah sebuah kota di bekas provinsi Östergötland, Swedia dan ibukota Kotamadya Vadstena, Daerah Östergötland.
Kota Vadstena tercatat dalam sejarah Swedia karena 2 hal: Di Vadstenalah, pada tahun 1350, Santa Birgitta dari Swedia mendirikan biara Ordo Santa Birgitta. Dan Kastil Vadstena adalah salah satu kastil kuno di Swedia dari masa Gustav Vasa pada abad ke-16.
Artikel mengenai geografi ini adalah suatu tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |